Rabu, 25 April 2012

Home » , » Cara Membuat Label dengen Fungsi Scroll di Blog

Cara Membuat Label dengen Fungsi Scroll di Blog



Ingin membuat Scrol seperti gambar disamping? Silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini, 
pertama silahkan Log in ke blog anda, kemudian buat widget arsip atau label,Kalau sudah membuat widget arsip, langkah selanjutnya sobat masuk ke edit HTML jangan lupa klik kotak Expand Template Widget. Carilah nama widget arsip blog yang sudah sobat buat tadi ( tekan Ctrl F untuk lebih mudah ).

Carilah kode di bawah ini:

b:widget id='BlogArchive2' locked='false' title='Arsip Blog' type='BlogArchive'>
<b:includable id='main'>
<b:if cond='data:title'>
<h2><data:title/></h2>
</b:if>
<div class='widget-content'>
<div style='overflow:auto; width:ancho; height:100px;'>
<div id='ArchiveList'>
<div expr:id='data:widget.instanceId + &quot;_ArchiveList&quot;'>
<b:if cond='data:style == &quot;HIERARCHY&quot;'>
<b:include data='data' name='interval'/>
</b:if>
<b:if cond='data:style == &quot;FLAT&quot;'>
<b:include data='data' name='flat'/>
</b:if>
<b:if cond='data:style == &quot;MENU&quot;'>
<b:include data='data' name='menu'/>
</b:if>
</div>
</div></div>
<b:include name='quickedit'/>
Kode yang berwarna hijau sebelumnya tidak ada, tambahkan kode itu untuk aktifkan fungsi scrollnya. Yang berwarna biru adalah tinggi arsipnya, sesuaikan dengan template sobat. Setelah itu simpan..

Untuk membuat label dengan fungsi scroll, langkah-langkahnya sama seperti yang di atas. Sobat cari kode seperti di bawah ini :
<b:widget id='Label1' locked='false' title='Label' type='Label'>
<b:includable id='main'>
<b:if cond='data:title'>
<h2><data:title/></h2>
</b:if>
<div class='widget-content'>
<div style='overflow:auto; width:ancho; height:100px;'> <ul>
<b:loop values='data:labels' var='label'>
<li>
<b:if cond='data:blog.url == data:label.url'>
<data:label.name/>
<b:else/>
<a expr:href='data:label.url'><data:label.name/></a>
</b:if>
(<data:label.count/>)
</li>
</b:loop>
</ul>
</div> <b:include name='quickedit'/>
</div>
</b:includable>
</b:widget>

Tambahkan kode berwarna hijau, dan simpan template. Sekarang lihat pekerjaan sobat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar